BEI Terima Penghargaan Inovasi Pengembang Wakaf
JAKARTA – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) meraih penghargaan dalam kategori “Inovasi Pengembangan Wakaf” yang diberikan oleh Forum Wakaf Produktif (FWP). Penghargaan diberikan saat acara Musyawarah Nasional (Munas) ke-3 FWP di Pondok Pesantren Daarut Tauhid Bandung, Jawa Barat. Penghargaan tersebut merupakan bentuk pengakuan atas kontribusi BEI mengembangkan wakaf saham di Indonesia. hal tersebut menjadi inovasi