Bawaslu Kota Yogyakarta menggandeng BPD DIY yang memiliki pengalaman dalam hal penyaluran dana.
Seputar Jogjakarta

Gandeng BPD DIY, Bawaslu Kota Yogyakarta Bersiap Menyalurkan Dana Hibah Pilkada 2024

YOGYAKARTA – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Yogyakarta menandatangani kerja sama dengan PT Bank BPD DIY Cabang Senopati. Kerja sama tersebut dilakukan dalam rangka pengelolaan dana hibah Pilkada Kota Yogyakarta tahun 2024, khususnya penyaluaran anggaran untuk operasional pada Bawaslu Kota Yogyakarta, Pengawas Kecamatan, Pengawas Kelurahan, hingga Pengawas TPS. Usai penandatanganan perjanjian kerja sama tersebut, Ketua

Head of Sharia Consumer CIMB Niaga Bung Aldilla (ketiga kanan) dan Head of Region Sumatera CIMB Niaga Maya Sartika (kedua kanan) bersama Wali Kota Batam H. Muhammad Rudi, SE, MM (ketiga kiri).
Ekonomi

CIMB Niaga Syariah Jalin Kerja Sama dengan Pemko Batam, Dukung Implementasi Kartu BBM Fuel Card 5.0

JAKARTA – Unit Usaha Syariah PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga Syariah) menjalin kerja sama dengan Pemerintah Kota Batam (Pemko Batam) dalam mengimplementasikan Layanan Transaksi Pembayaran Pengguna Jenis Bahan Bakar Minyak Khusus Penugasan (JBKP). Peresmian kerja sama ini ditandai penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang dilakukan Head of Sharia Consumer CIMB Niaga Bung Aldilla

Kerja sama antara Danamon dan Central Park Mall bermakna strategis dalam meningkatkan awareness masyarakat tentang brand Danamon semakin kuat.
Ekonomi

Danamon dan Central Park Mall Berkolaborasi Perkuat Ekosistem Finansial

JAKARTA – PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) melakukan berbagai investasi di bidang infrastruktur teknologi informasi (IT) dan digital, branding, kapabilitas sumber daya manusia (SDM), serta jaringan cabang. Sejalan dengan strategi tersebut, Danamon mengumumkan kerja sama bersama Central Park Mall, Jakarta. Dengan lokasi strategis yang dikelilingi perumahan, perkantoran, pertokoan, hotel, dan tempat usaha skala menengah

Direktur Utama PT Mandiri Manajemen Investasi (Mandiri Investasi) Aliyahdin Saugi (kiri) sepakat bekerja sama dengan Chief Financial Officer PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) Adit Trivedi (kanan).
Ekonomi

Kerja Sama PT Mandiri Manajemen Investasi PT Prudential Life Assurance

JAKARTA – Direktur Utama PT Mandiri Manajemen Investasi (Mandiri Investasi), Aliyahdin Saugi, Direktur Sales & Produk Mandiri Investasi, Arief Budiman, dan Head of Sales Mandiri Investasi, Vina Cahyadi, tengah berdiskusi dengan Chief Financial Officer PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) Adit Trivedi, Chief Partnership Distribution Officer Prudential Indonesia, Ivy Widjaja, dan Head of Investment Prudential

Dirut PT Bank Muamalat Indonesia Tbk Indra Falatehan (kedua kanan), Ketua Umum DPP Hiswana Migas Rachmad Muhamadiyah (kedua kiri), SEVP Enterprise Banking Bank Muamalat Irvan Y. Noor (kanan) dan Sekjen DPP Hiswana Migas Juan Tarigan (kiri)
Ekonomi

Kerja Sama Pemanfaatan Fasilitas Perbankan, Bank Muamalat Gandeng Hiswana Migas

JAKARTA – PT Bank Muamalat Indonesia Tbk dan Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas Bumi (Hiswana Migas) menjalin kerja sama pemanfaatan fasilitas perbankan. Bank Muamalat mengincar potensi bisnis sebagai bank operasional untuk 8.613 stasiun pengisian bahan bakar yang terdiri dari 7.868 Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU), 699 Stasiun Pengisian Bulk Elpiji (SPBE), dan 46

Acara Closing Ceremony Kelas Barista dan Magang Sunyi Academy, hasil kerja sama PT Danamon Indonesia TBk dengan Sunyi Coffee dan Sunyi Academy..
Ekonomi

Program CSR “Berbagi Dalam Sunyi,” 40 Kawan Difabel Sertifikat Kompetensi Barista oleh Danamon dan Sunyi Academy

JAKARTA – PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) melalui D-Bank PRO #SelaluMenggoda bersama program Corporate Social Responsibility (CSR) Danamon Peduli telah menyelesaikan program CSR Berbagi Dalam Sunyi. Ini merupakan hasil kerja sama dengan Sunyi Coffee dan Sunyi Academy yang diselenggarakan dari Oktober 2023 hingga Februari 2024. Tujuan program tersebut adalah membangun kemandirian kawan-kawan difabel agar

Direktur Hubungan Kelembagaan Bank Mandiri Rohan Hafas (kiri) dengan Ketua Umum KONI Pusat Marciano Norman.
Ekonomi

Bank Mandiri Gandeng KONI, Jalin Kerja Sama Perbankan yang Terintegrasi untuk Dukung Olahraga Nasional

JAKARTA – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk terus berinovasi dalam memperkuat peran sebagai agen pembangunan serta memberikan solusi finansial bagi masyarakat. Bank plat merah ini melakukan kerja sama dengan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) dalam mendukung pertumbuhan industri olahraga di tanah air. Sebagai salah satu Perseroan yang tergabung dalam Badan Usaha Milik Megara (BUMN) ini,

Logo XL Axiata
Trend

Prospek dan Target Saham Berkode EXCL, Melihat Pertumbuhan yang Diramalkan Berlanjut

JAKARTA – Kinerja keuangan PT XL Axiata Tbk (EXCL) diperkirakan akan mengalami pertumbuhan pada tahun 2024 ini. Hal tersebut dikarenakan PT XL Axiata akan didukung anggaran belanja modal yang besar mencapai Rp 8 triliun. Selain itu, pertumbuhan juga akan didukung atas eksekusi kerja sama dengan Link Net. Yakni, mengalihkan bisnis fixed broadband (FBB) sebanyak 750 ribu pelanggan

Maskapai Garuda Indonesia terus mengembangkan sayap bisnisnya.
Ekonomi

Dukung Medical Tourism, Garuda Bareng RSUP Persahabatan Layani Live Human Organ

JAKARTA – Maskapai Garuda Indonesia terus memperkuat komitmennya dalam mendukung optimalisasi layanan kesehatan masyarakat. Kali ini, Garuda Indonesia melakukan kerja sama dengan Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Persahabatan. Ini terkait Live Human Organ (LHO). Adapun, penandatanganan nota kesepahaman kerja sama tersebut dilaksanakan di Jakarta, pekan lalu (7/2/2024). Nantinya, lewat kerja sama tersebut, Garuda Indonesia mendukung

Direktur Utama Bank Muamalat Indonesia Indra Falatehan.
Ekonomi

Bank Muamalat Gandeng UNS dan UNY, Fokus Pada Layanan Perbankan untuk Sektor Edukasi

JAKARTA – PT Bank Muamalat Indonesia Tbk menjalin kerja sama dengan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta dan Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dalam lingkup pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan pemanfaatan produk perbankan syariah. Direktur Utama Bank Muamalat Indra Falatehan mengatakan, link and match antara dunia pendidikan dan dunia industri sangat diperlukan. Karena itu, kerja sama