Penonton MotoGP Mandalika dan masyarakat setempat bisa menukarkan sampah botol plastik menjadi pulsa atau paket data, baik IM3 maupun Tri pada Reverse Vending Machine (RVM).
Trend

Indosat Ooredoo Hutchison Kampanyekan Sampah Jadi Pulsa saat Momen MotoGP Mandalika 2024

MATARAM – Selama penyelenggaraan MotoGP Mandalika 2024, Indosat Ooredoo Hutchison meluncurkan kampanye lingkungan. Kampanye lingkungan bertajuk #TrashFreeRace tersebut untuk mendukung terjaganya kelestarian lingkungan yang keberlanjutan. Kampanye bertujuan mendorong kesadaran masyarakat dan para penonton MotoGP Mandalika akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Caranya, melalui pengelolaan sampah menjadi sesuatu yang membawa manfaat dan bernilai tambah. Melalui kampanye tersebut,

Direktur Compliance & Human Capital BSI Tribuana Tunggadewi (tengah) melepas 200 tukik bersama dengan masyarakat di Pantai Jerman, Badung, Bali.
Ekonomi

PT BSI Tbk Luncurkan Gerakan BSI Sustainable Movement, Lakukan Penanaman 50 Ribu Pohon untuk Bali

JAKARTA – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) memiliki komitmen melakukan implementasi keuangan berkelanjutan dengan meluncurkan gerakan BSI Sustainable Movement. Program ini merupakan gerakan ajakan BSI bagi seluruh masyarakat agar bisa berkontribusi positif bagi kelestarian lingkungan dan keberlanjutan. BSI Sustainable Movement meliputi tiga poin aktivitas utama. Yakni, pengurangan sampah plastik melalui penyediaan reverse vending machine (RVM) atau mesin drop