Penghargaan yang diperoleh JNE.
Ekonomi

JNE Raih Penghargaan PR Person Awards 2023

JAKARTA – PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE)  mendapatkan penghargaan PR Person Award 2023 pada acara Indonesia Public Relations Summit 2023 untuk kedua kalinya. Penghargaan diberikan Bram S. Putro sebagai Founder and CEO The Iconomics dan diterima SVP Marketing Group Head JNE Eri Palgunadi di JS Luwansa Hotel, Jakarta Pusat, pekan lalu (4/8/2023). Acara yang diselenggarakan The