Kondisi Tech Winter, RUNS Raup Pendapatan Rp 31,28 Miliar atau tumbuh 534%
JAKARTA – Saat ini, kinerja startup teknologi mendapat sorotan karena performanya yang banyak merugi. Namun, kondisi Tech Winter tersebut, justru sebaliknya yang dialami PT Global Sukses Solusi Tbk (RUNS). Perseroan justru menunjukan kondisi sebaliknya. Performansi RUNS dalam hal Operation Profit Margin (OPM) menunjukkan angka 14,71%, masuk dalam urutan 10 besar dari 35 emiten bidang teknologi.