Rumah Sakit Akademik UGM Resmikan Sejumlah Layanan Baru
YOGYAKARTA – Sejumlah layanan baru diresmikan di Rumah Sakit Akademik (RSA) Universitas Gajah Mada (UGM). Di antaranya, Intermediate Care Unit Stroke dan Poliklinik Bisma (Klinik Layanan Gagal Jantung Terintegrasi). Di samping itu, kini RSA UGM membuka layanan laboratorium 24 jam bagi pengunjung umum serta membuka kembali ruang rawat inap VIP yang sebelumnya sempat dialihkan guna