Sygenta Indonesia mengenalkan benih jagung bioteknologi unggul berkualitas di tengah acara Penas Petani Nelayan XVI di Padang, Sumatera Barat.
Nasional

Benih Jagung Bioteknologi Dengan Keunggulan Ganda Diluncurkan Pertama Kali Di Indonesia 

Benih Unggul Berkualitas dari Sydngenta Ini Akan Menjadi Salah Satu Penguat Pilar Pertanian Indonesia Sebagai Lumbung Pangan Dunia 2045 PADANG – Syngenta Indonesia meluncurkan benih jagung bioteknologi unggul berkualitas yang baru pertama kali ada di Indonesia, yaitu memiliki keunggulan ganda. Varietas jagung unggul dengan benih teknologi terkini yang telah lama ditunggu petani ini diluncurkan bersamaan

MoU kerja sama dilakukan di Banyuwangi untuk menciptakan lulusan siswa yang mandiri, unggul, dan berbudaya.
Nasional

Siapkan SDM Unggul dan Berbudaya, Kupuku Indonesia Gandeng LP NU Ma’arif dan Yayasan Karmel  

BANYUWANGI – Kupuku Indonesia sepakat menandatangani Nota Kesepahaman dengan Lembaga Pendidikan NU Ma’arif Banyuwangi dan Yayasan Karmel di Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (24/8/2022). Kerja sama strategis berupa saling berbagi pengalaman dan praktik baik ini bertujuan agar terciptanya lulusan siswa yang mandiri, unggul, dan berbudaya. Memorandum of Understanding (MoU) yang dilaksanakan di Pendidikan Terintegrasi Bumi Sholawat